Beranda Verifikasi Pojok Cyber Artikel Berita Profil Kontak
[Hoaks] Akun WhatsApp Mencatut Nama Kapolresta Bogor Kota
23 Januari 2021 682 Admin CSIRT Buleleng

Penjelasan

Beredar akun WhatsApp mencatut nama Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro. Akun tersebut terlihat menggunakan latar belakang foto Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro mengenakan pakaian jas putih. 

Faktanya Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro memastikan bahwa nomor WhatsApp yang beredar itu adalah nomor palsu dan merupakan upaya penipuan mengatasnamakan dirinya.

Link Sumber

https://metro.sindonews.com/read/310798/170/hati-hati-beredar-nomor-whatsapp-kapolresta-bogor-kota-palsu-1611324076

https://www.inews.id/news/megapolitan/waspada-modus-penipuan-lewat-wa-mengaku-kapolresta-bogor

https://www.instagram.com/p/CKV590PHfwQ/?igshid=371z4v2rzf22