Beranda Verifikasi Pojok Cyber Artikel Berita Profil Kontak
[Disinformasi] Foto Winstar Mendapat Penghargaan Tingkat Nasional untuk Kategori Bupati Balekos Terbaik
28 Oktober 2020 584 Admin CSIRT Buleleng

Penjelasan

Beredar postingan di media sosial, tangkapan layar sebuah artikel berita dari Koran Jakarta dengan judul “Winstar Mendapat Penghargaan Tingkat Nasional Untuk Katagori Bupati Balekos Terbaik”. 

Faktanya, foto tangkapan layar tersebut merupakan hasil editan atau suntingan dari Koran Jakarta versi digital edisi Kamis, 19 Desember 2019. Judul asli berita sebelum diedit adalah "Gunakan Hasil Bea Masuk Untuk Industri Dalam Negeri", dan gambar aslinya adalah dua anggota Polri dengan latar menara gereja.

Link Sumber

https://ebooks.gramedia.com/id/koran/koran-jakarta/19-dec-2019?fbclid=IwAR0FIRcGTPohtb7YGDDaegJWBQ4lY4etnhduVA0G9CQQ0G5uXOaO-riZHDM

https://www.facebook.com/Diskominfo.Banggai/posts/971840579984954

https://www.facebook.com/groups/fafhh/permalink/1328468094152389/