Beranda Verifikasi Pojok Cyber Artikel Berita Profil Kontak
[Disinformasi] WHO Ungkap Vaksin Covid-19 Buatan Sinovac Paling Lemah
22 Desember 2020 610 Admin CSIRT Buleleng

Penjelasan

Telah beredar informasi di media sosial terkait WHO yang menyebut vaksin Covid-19 buatan Sinovac punya respon imun paling rendah dibanding 10 vaksin lainnya.

Setelah ditelusuri lebih lanjut, faktanya klaim itu salah. Dikutip dari Covid19.go.id, menyatakan bahwa hingga saat ini, tidak ada dokumen dan informasi resmi dari WHO yang membandingkan respon imunitas 10 kandidat vaksin, atau pernyataan bahwa vaksin Sinovac rendah sebagaimana ditampilkan

Link Sumber

https://www.liputan6.com/cek-fakta/read/4439138/cek-fakta-tidak-benar-who-ungkap-vaksin-covid-19-buatan-sinovac-paling-lemah?medium=Headline&campaign=Headline_click_1

https://covid19.go.id/berita/klarifikasi-tentang-pemberitaan-sinovac