[Disinformasi] Video Warga Arab Gelar Pesta di Puncak Bogor

19 Juni 2020 | 660 Kali | Toni Aryadi

Video Warga Arab Gelar Pesta di Puncak Bogor

Penjelasan :

Beredar postingan di media sosial sebuah video yang memperlihatkan sekelompok orang-orang Timur Tengah sedang menggelar pesta dengan tari-tarian dan nyanyian. Video tersebut disertai narasi "Wisata halal di Puncak Bogor Jawa Barat. Berani gak FPI demo atau nyerang lokasi Prostitusi berkedok kawin kontrak di PuncakBogor Jawa Barat itu ya ??".

Setelah ditelusuri klaim bahwa video tersebut merupakan video warga Timur Tengah mengadakan pesta di Kawasan Puncak Bogor adalah tidak benar. Faktanya, video serupa pernah diunggah pada tahun 2018 dan tidak ada informasi valid mengenai lokasi pesta tersebut.

Link Sumber

https://www.medcom.id/telusur/cek-fakta/1bVjvlGb-cek-fakta-video-warga-arab-gelar-pesta-di-puncak-bogor-ini-faktanya

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...