Beredar sebuah narasi yang menyebutkan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berujar lebih mudah mengatasi banjir jika menjadi Presiden. Narasi ini beredar di media sosial Facebook. Narasi tersebut berbunyi “MACET dan BANJIR di JAKARTA lebih Mudah diatasi jkalau saya jadi PRESIDEN”.
Berdasarkan hasil penelusuran Medcom.id, klaim Anies berujar lebih mudah mengatasi banjir jika jadi presiden adalah salah. Faktanya, pernyataan itu hasil suntingan dengan mencatut foto Anies Baswedan. Pernyataan tersebut diketahui pernah dilontarkan Joko Widodo saat masih menjabat Gubernur DKI Jakarta. Pernyataan Jokowi tersebut dimuat dalam artikel berjudul "Jokowi: Macet dan Banjir Lebih Mudah Diatasi jika Jadi Presiden".
Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...