[Hoax] Menteri Agama Yaqut Cholil Tidak Lulus SMA

29 Desember 2020 | 800 Kali | Toni Aryadi

Menteri Agama Yaqut Cholil Tidak Lulus SMA

Penjelasan :

Telah beredar unggahan di media sosial Facebook yang berisi narasi bahwa Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas tidak lulus Sekolah Menengah Atas (SMA). Berikut adalah narasi dalam unggahan tersebut "berani tidak menag tunjukan ijazah SMA nya? kami sangat yakin lima juta persen tidak akan pernah berani karena tidak punya ijazah sma."

Dilansir dari laman situs Medcom.id, klaim bahwa Menteri Yaqut tidak lulus SMA adalah salah. Faktanya, Menteri Yaqut merupakan alumni SMAN 2 Rembang yang telah dinyatakan lulus SMA pada tahun 1993.

Link Sumber

https://www.kominfo.go.id/content/detail/31777/hoaks-menteri-agama-yaqut-cholil-tidak-lulus-sma/0/laporan_isu_hoaks

https://www.medcom.id/telusur/cek-fakta/JKRA3qwk-menteri-agama-yaqut-cholil-tidak-lulus-sma-ini-faktanya

https://kumparan.com/kumparannews/gus-yaqut-menteri-agama-lulusan-sma-dan-pernah-kuliah-di-ui-1upxt3FVxbW/full

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...