[Hoax] Aksi Penjarahan Rumah Korban Ledakan Tangki di Kilang Balongan

01 April 2021 | 528 Kali | Alit

Aksi Penjarahan Rumah Korban Ledakan Tangki di Kilang Balongan

Penjelasan :

Beredar di media sosial Facebook informasi adanya aksi pencurian dan penjarahan barang berharga di rumah-rumah warga yang ditinggal penghuninya karena mengungsi akibat ledakan tangki di Kilang Balongan, Indramayu.

Faktanya, Kapolres Indramayu, AKBP Ha?dh S Herlambang membantah informasi tersebut. Menurut Ha?dh, informasi yang menyebut telah terjadi pencurian dan penjarahan itu sumbernya liar dan tidak jelas. Sebab sampai saat ini, pihak Kepolisian tidak pernah menerima laporan adanya pencurian atau penjarahan rumah warga yang mengungsi. Oleh karena itu, ia mengimbau dan mengingatkan pembuat konten agar segera menghapus berita-berita yang tidak bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya tersebut.

 

 

 

Link Sumber

https://cirebonraya.pikiran-rakyat.com/ciayumajakuning/pr-1141700049/stop-sebar-berita-hoaks-insiden-kilang- balongan

https://indramayu.radarcirebon.com/stop-sebar-berita-hoaks-insiden-kilang-balongan-tak-ada-kasus-pencurian/

https://cirebonraya.pikiran-rakyat.com/ciayumajakuning/pr-1141703262/polres-indramayu-amankan-penyebar-h oaks-pencurian-rumah-korban-ledakan-tangki

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...