[Hoax] Surat Edaran Walikota Palembang Soal Virus Corona

17 Maret 2020 | 811 Kali | Edy Krisna

Surat Edaran Walikota Palembang Soal Virus Corona

Penjelasan :

Beredar sebuah postingan di media sosial tentang surat edaran yang berisi arahan atau tindak lanjut pencegahan penyebaran Virus Corona atau Covid-19 di Kota Palembang dengan nomor surat 443/–Huk/Dinkes. 

Faktanya dilansir dari merdeka.com, Sekretaris Daerah (Sekda) Palembang, Ratu Dewa memastikan bahwa hal tersebut tidak benar atau hoaks. Ratu Dewa menyebut pihaknya belum mengeluarkan surat edaran terkait kebijakan libur sekolah untuk mencegah penyebaran Virus Corona. Menurutnya, kebijakan pemerintah kota akan baru diputuskan bersama Wali Kota Palembang Harnojoyo dengan mempertimbangkan keterangan dari Dinas Pendidikan dan Dinas Kesehatan setempat.

Link Sumber

https://turnbackhoax.id/2020/03/17/salah-surat-edaran-walikota-palembang-soal-virus-corona/

https://www.merdeka.com/cek-fakta/cek-fakta-hoaks-surat-edaran-wali-kota-palembang-soal-pencegahan-corona.html

https://www.detiksumsel.com/sekda-palembang-tegaskan-surat-edaran-libur-sekolah-hoax/

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...