[Disinformasi] Dirut PLN Terkejut Tagihan Listrik di Rumahnya Naik 100 Persen

08 Juni 2020 | 687 Kali | Toni Aryadi

Dirut PLN Terkejut Tagihan Listrik di Rumahnya Naik 100 Persen

Penjelasan :

Beredar narasi di media sosial bahwa Direktur Utama (Dirut) PLN terkejut karena tagihan listrik di rumahnya membengkak hingga 100 persen. 

Faktanya, dikutip dari Medcom.id klaim bahwa Direktur Utama (Dirut) PLN terkejut karena tagihan listrik di rumahnya membengkak hingga 100 persen adalah salah. Faktanya, tidak ada informasi valid yang menyatakan bahwa Dirut PLN terkejut karena tagihan tersebut. Direktur Human Capital Manajemen PLN, Syofvie Felianti Roekman yang disebut tagihan listrik di rumahnya melonjak hingga 100 persen menjelaskan lonjakan tersebut akibat peningkatan konsumsi yang memang terjadi seiring kebijakan beraktivitas dari rumah dan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

Link Sumber

https://www.medcom.id/telusur/cek-fakta/GbmYnpLb-dirut-pln-pun-terkejut-tagihan-listrik-di-rumahnya-naik-100-persen

https://money.kompas.com/read/2020/06/07/071219726/direktur-pln-mengaku-tagihan-listrik-di-rumahnya-melonjak-100-persen?page=all

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...