[Disinformasi] Pesan Berantai Sultan Hamengkubuwono X Sebut Positif Negatif Corona Podowae

25 September 2020 | 801 Kali | Toni Aryadi

Pesan Berantai Sultan Hamengkubuwono X Sebut Positif Negatif Corona Podowae

Penjelasan :

Beredar sebuah pesan berantai di kanal WhatsApp Grup (WAG) yang berisi pernyataan Gubernur DIY, Sri Sultan HB X tentang penanganan Virus Corona (Covid-19). Selain beredar melalui grup WhatsApp, pesan tersebut juga banyak dibagikan melalui akun media sosial warga.

Kepala Bagian Humas Pemda DIY, Ditya Nanaryo Aji mengatakan bahwa pesan yang beredar tersebut adalah salah. Pesan tersebut seakan-akan mengutip berita dari Tempo, menurut Ditya, tidak benar. "Kami sudah cek link berita di Tempo isinya tidak seperti itu," ujar Ditya. Ditya menjabarkan jika pesan tersebut berbeda dengan isi berita di Tempo terutama pada bagian paragraf akhir.

Link Sumber

https://www.viva.co.id/amp/ragam/cek-fakta/1305605-hoax-pesan-berantai-sultan-hb-x-bilang-positif-negatif-corona-podowae?page=all&utm_medium=all-page

https://www.instagram.com/p/CFgxxGKAs3q/?igshid=1cbuatiztzpob

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...