[Disinformasi] Tsunami Manado Minggu 17 Januari 2021

19 Januari 2021 | 881 Kali | Alit

Tsunami Manado Minggu 17 Januari 2021

Penjelasan :

Beredar postingan di media sosial, sebuah video pendek disertai narasi "TSUNAMI MANADO MINGGU 17 JANUARI 2021 MANADO - , Sulawesi Utara, Minggu (17/1/2021) sore. Kejadian sempat menghebohkan warga sekitar". 

Dilansir dari Timesindonesia.co.id, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan bahwa banjir yang melanda pesisir Manado, Sulawesi Utara pada Minggu, 17 Januari 2021 bukan kejadian tsunami. Menurut Kepala Pusat Meteorologi Maritim BMKG Eko Prasetyo menjelaskan, peristiwa naiknya air laut yang menyebabkan banjir terjadi di pesisir Manado kemarin  merupakan salah satu kejadian cuaca ekstrem yang terjadi di wilayah Indonesia.

 

 

Link Sumber

https://www.timesindonesia.co.id/read/news/322297/cek-fakta-video-gelombang-tinggi-tsunami-terjadi-di-manado

https://www.kompas.com/sains/read/2021/01/18/200500323/bmkg--banjir-manado-bukan-tsunami-tapi-waspadai-potensi-gelombang-tinggi

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...