[Disinformasi] Terdapat Cacing dan Ulat pada Masker Impor China

09 April 2021 | 773 Kali | Dedi Kerta Sujaya

Terdapat Cacing dan Ulat pada Masker Impor China

Penjelasan :

Beredar sebuah unggahan video di Aplikasi Youtube dengan judul “masker impor china ada cacing atau ulat. Waspada”. Dalam unggahan tersebut juga diinformasikan bahwa sumber video dari tim tenaga Kesehatan RI.

Faktanya, serat kain yang bereaksi terhadap kondisi lembab, bukan Cacing, Ulat, atau yang lainnya. Tampilan Cacing yang sesungguhnya terlihat berbeda di bawah Mikroskop, lebih tebal tidak setipis serat kain dan terlihat organ dalamnya. Selanjutnya terkait klaim “Sumber video dari tim tenaga kesehatan RI”, tidak ada bukti bahwa pihak yang diklaim benar-benar menyatakan hal tersebut.

Link Sumber

https://www.youtube.com/watch?v=erE45Nfa6No

https://turnbackhoax.id/wp-content/uploads/2021/04/misbar.com-Masker-Wajah-Tidak-Mengandung-Cacing-Hitam.pdf

https://turnbackhoax.id/2021/04/08/salah-masker-impor-china-ada-cacing-atau-ulat/?fbclid=IwAR0e g2eZnCovrgOwPCCzd8KodTddGUJQwGxKz1A3FZvg6VysgRQwdy1405Y

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...