[Disinformasi] Radiasi Ponsel Bisa Picu Kanker Payudara

01 Desember 2019 | 570 Kali | Alit

Radiasi Ponsel Bisa Picu Kanker Payudara

Penjelasan :

Beredar sebuah postingan di media sosial yang memberikan informasi bahwa radiasi ponsel dapat menyebabkan kanker payudara.

Faktanya, dilansir dari health.detik.com dokter ahli radiologi onkologi, dr Fielda Djuita SpRad (K) Onk Rad mengatakan bahwa informasi tersebut tidak benar. Sampai saat ini belum ada penelitian tentang kebenaran radiasi ponsel bisa memicu kanker payudara. dr Fielda juga menghimbau untuk tidak menyebarkan informasi terkait hal-hal yang belum ada penelitiannya. 

Link Sumber

https://health.detik.com/berita-detikhealth/d-4251710/benarkah-radiasi-ponsel-bisa-picu-kanker-payudara

https://hellosehat.com/hidup-sehat/fakta-unik/radiasi-ponsel-dengan-kanker/

https://www.facebook.com/145228865554332/photos/a.148086225268596/1474832045927334/?type=3&theater

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...