[Hoax] “Mengapa Canada Menolak Menghilangkan Babi dari Menu Makanan Sekolah?”

03 Desember 2019 | 639 Kali | Alit

“Mengapa Canada Menolak Menghilangkan Babi dari Menu Makanan Sekolah?”

Penjelasan :

Kabar negara Kanada menolak menghilangkan daging babi dari menu makanan sekolah menjadi viral di media sosial terutama Facebook. Alasan penolakan tersebut karena pemerintah menilai agama harus tetap berada dalam wilayah pribadi dan menolak konsesi apapun terhadap Islam dan Syariah.

Faktanya, informasi terkait alasan Kanada tolak menghilangkan daging babi dari menu makanan sekolah adalah tidak benar. Kabar tersebut merupakan kabar hoaks yang berulang kali muncul sejak tahun 2013. Diketahui, selain Dorval (Kanada), pernah juga disebut di Belgia dan Australia.

Link Sumber

https://www.buzzfeed.com/ishmaeldaro/dorval-mayor-pork-letter-hoax

https://www.snopes.com/fact-check/belgium-mayor-pork-ban/

https://turnbackhoax.id/2019/12/03/salah-mengapa-canada-menolak-menghilangkan-babi-dari-menu-makanan-sekolah/?fbclid=IwAR0ztAFLh44x4veg6CAXBmJCYMAxzZHI3rd6PIbSk3PK_ZnrMAJy5MVdEXI

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...