[Disinformasi] Pekerja Pasir Timah di Gunung Bintan Dikabarkan Hilang

09 Februari 2020 | 587 Kali | Alit

Pekerja Pasir Timah di Gunung Bintan Dikabarkan Hilang

Penjelasan :

Beredar postingan yang berisi informasi hilangnya seorang pekerja pasir timah yang dikabarkan telah hilang sudah beberapa hari. 

Faktanya, hal tersebut telah diklarifikasi oleh seorang pekerja pasir timah yang sedang beraktivitas di lokasi, berinisial AK, asal Dabo, Kecamatan Singkep. Kabar hilangnya seseorang tersebut adalah tidak benar karena orang tersebut bukanlah hilang tetapi dipulangkan ke daerah asalnya, karena mengidap depresi dan tidak memungkinkan untuk bekerja. Sekarang bapak tersebut sudah bersama pihak keluarganya di Jawa dan kejadian ini sebenarnya sudah lama terjadi.

Link Sumber

https://buktipers.com/diberitakan-pekerja-pasir-di-gunung-bintan-diduga-hilang-ini-faktanya/

http://lidiknews.co.id/seputar-kepri/lingga/diberitakan-pekerja-pasir-di-gunung-bintan-diduga-hilang-ini-penjelasan-pihak-pekerja/

Share Berita Ini :


Sekretariat CIRT Buleleng

Jalan Pahlawan No.1 - Singaraja
Kabupaten Buleleng
Bali

Sosial Media
Tentang Kami

Program inovasi Bidang Persandian berbasis kinerja utama dan unggulan Dinas Kominfo dan Persandian Kab. Buleleng adalah Satgas Cyber Incident Response Team (CIRT) merupakan tim kolaborasi yang bersinergi dalam merespon cepat penanganan kejahatan siber untuk mengawal pimpinan dan generasi millenial dari selengkapnya...